Ulasan Penggunaan Oli Mobil Pada Motor Matic
Selamat datang sobat. Pada kesempatan kali ini saya akan sharing tentang Penggunaan Oli Mobil Pada Motor Matic. Para pengguna motor khususnya motor matic, pastinya pernah terlintas pemikiran tentang apakah bisa motor matic dikasih oli mobil ? nah untuk anda yang punya pemikiran seperti itu dan penasaran silahkan simak saja artikel ini sampai akhir.
Memiliki teknologi kopling kering artinya perangkat pemindah daya ini tidak terbenam didalam cairan pelumas selayaknya sebuah mesin mobil. Jadi fungsi oli mesin pada motor matic hanya mengoptimalkan pelumasan komponen silinder termasuk as kruk, piston, dan perangkat klep. Demikian juga dengan mobil, maka zat yang terkandung didalam oli mobil tentu tidak jauh berbeda dengan jenis oli motor matic.
Oli Motor Matic mempunyai kelebihan dibandingkan Oli Motor Manual
Dibandingkan dengan jenis oli untuk motor dengan transmisi manual, yang mana oli juga berperan melumasi kampas kopling, maka sudah jelas ada zat tertentu yang ditambahkan untuk menjaga kampas kopling tidak mudah selip.
Kemudian dengan penggunaan anti slip tersebut sudah tentu tingkat licin nya juga berbeda dengan oli khusus motor matic.
Selain itu tingkat kekentalan juga pasti berbeda. Kelebihan oli motor matic karena tidak melumasi kampas kopling maka akan lebih terjaga kebersihannya dan lebih awet masa pakainya.
Jadi jawabannya adalah bisa, asalkan pemakaiannya sesuai takaran dan tidak konsisten atau terus menerus.
Demikianlah artikel Ulasan Penggunaan Oli Mobil Pada Motor Matic. semoga bermanfaat untuk anda, jangan lupa baca-baca atau cari artikel menarik lainnya di blog ini.
Sekian dan terimakasih
Memiliki teknologi kopling kering artinya perangkat pemindah daya ini tidak terbenam didalam cairan pelumas selayaknya sebuah mesin mobil. Jadi fungsi oli mesin pada motor matic hanya mengoptimalkan pelumasan komponen silinder termasuk as kruk, piston, dan perangkat klep. Demikian juga dengan mobil, maka zat yang terkandung didalam oli mobil tentu tidak jauh berbeda dengan jenis oli motor matic.
Oli Motor Matic mempunyai kelebihan dibandingkan Oli Motor Manual
Dibandingkan dengan jenis oli untuk motor dengan transmisi manual, yang mana oli juga berperan melumasi kampas kopling, maka sudah jelas ada zat tertentu yang ditambahkan untuk menjaga kampas kopling tidak mudah selip.
Kemudian dengan penggunaan anti slip tersebut sudah tentu tingkat licin nya juga berbeda dengan oli khusus motor matic.
Selain itu tingkat kekentalan juga pasti berbeda. Kelebihan oli motor matic karena tidak melumasi kampas kopling maka akan lebih terjaga kebersihannya dan lebih awet masa pakainya.
Jadi jawabannya adalah bisa, asalkan pemakaiannya sesuai takaran dan tidak konsisten atau terus menerus.
Demikianlah artikel Ulasan Penggunaan Oli Mobil Pada Motor Matic. semoga bermanfaat untuk anda, jangan lupa baca-baca atau cari artikel menarik lainnya di blog ini.
Sekian dan terimakasih